SEMANGAT MENCERDASKAN BANGSA

Monday 23 January 2012

MENGHITUNG KELEMBABAN RELATIF


Contoh soal: 
        Jika suhu daerah X dan sekitarnya ± 240 C, setiap 1 m3 udara mengandung uap air sebanyak 17 gram. Pada suhu yang sama kandungan uap air maksimumnya adalah 25 gram, maka kelembaban udara relatif daerah X adalah ...
A. 58 %                                   D. 87 %
B. 68 %                                   E. 98 %
C. 78 %

Pembahasan:
       Kelembapan udara relatif : Kelembapan mutlak udara x 100 %
Nilai jenuh udara
17/25 x 100 % = 68 % B